Jika anda ingin menambahkan gambar atau image ke header blogger supaya blog anda terlihat unik. Menambahkan gambar ke header tidak sulit, itu sangat simple.
Sebelum melakukannya, Backup-lah template anda dahulu jika terjadi sesuatu yang tidak diinginkan anda bisa meng-upload template anda itu.
- Sign in di akun blogger anda > Edit HTML.

Scrol ke bawah template anda, sampai anda menemukan code seperti ini
#header-wrapper {
width:660px;
margin:0 auto 10px;
border:1px solid $bordercolor;
}
Gunakanlah gambar yang sesuai dengan dimensi blog anda, pada contoh ini template saya adalah minima dan lebarnya 660 px.


Perhatikan gambar di bawah ini. Pilihlah bagaimana penempatan gambar anda tersebut. Kemudian klik Browse untuk mencari gambar yang anda inginkan (dari internet maupun komputer).

Jangan lupa disimpan. Sekarang blog anda mempunyai background di header. Ada pertanyaan? Silahkan anda tinggalkan komentar.